• Kamis, Oktober 14, 2010
  • Administrator
Anda tidak memiliki banyak waktu untuk memasak? Telur ceplok masak pedas bisa menjadi pilihan menu harian. Bahanya murah dan proses pembuatanya mudah. Soal asa, jangan ditanya, wangi bawang dan pedasnya cabe terasa pas dengan sepiring nasi putih. Selamat Mencoba. Resep/Dapur Uji/Foto/Food Stylist: Budi Sutomo.
Bahan:5 butir telur, buat telur mata sapi
6 siung bawang merah, haluskan
3 siung bawang putih, haluskan
2 butir kemiri, halsukan
4 buah cabe merah, haluskan
1/4 sdt terasi
1/2 sdm air jeruk nipis
1/2 sdt garam halus
3 sdm minyak goreng
Cara Membuat:
1.
Panaskan minyak, tumis semua bumbu hingga harum. Masukkan telur mata sapi, masak sambil dibolak-balik hingga bumbu meresap. Angkat.
2. Atur di dalam piring saji, hidangkan hangat sebagai lauk.

Untuk 5 Porsi

Related Posts:

  • MENIKMATI SANTAP SAHUR DENGAN NASI GRANDONGNama nasi Grandong bagi masyarakat kota Gresik Jawa Timur, bukanlah sesuatu yang aneh atau bahkan menakutkan. Di jalan Sindojoyo Gang 19 Kecamatan Kota Gresik, terdapat warung nasi Grandong. Di namakan nasi Grandong, karena w… Read More
  • BONGKO KOPYOR, HIDANGAN BERBUKA PUASA KHAS GRESIKSetiap menjelang datangnya bedug Maghrib, ratusan warga memadati pasar kaget (25/08/2009) di komplek Perumahan Gresik Kota Baru, Kecamatan Manyar, Gresik Jawa Timur, sekedar untuk membeli beberapa hidangan spesial buka puasa.… Read More
  • KELAPA BAKAR, PULIHKAN STAMINA TUBUH SETELAH BERPUASAMenahan makan dan minum sepenjang hari tentu membuat badan terasa loyo dan tidak bertenaga. Salah satu yang bisa dicoba untuk mengembalikan stamina setelah berpuasa adalah minuman kelapa bakar. Warga Lamongan Jawa Timur, kera… Read More
  • MENIKMATI BUKA PUASA DENGAN NASI BORANANKota Lamongan Jawa Timur memiliki makanan khas yang terkenal dengan nama nasi Boranan. Di bulan puasa seperti saat ini (27/08/2009,) para pelanggan masih bisa menikmati lezatnya nasi Boranan baik di makan langsung di tempat m… Read More
  • SENSARI GURAMI BAKAR RASA SODA, COCOK UNTUK BERBUKAPada umumnya gurami bakar diproses dengan menggunakan aneka bumbu standard seperti kecap, terasi dan lain sebagainya. Namun Di Resto Ivon, di Jalan Raya Desa Pabean, Kecamatan Dringu, Kabupaten Probolinggo, menu gurami bakar … Read More

BTemplates.com

Categories

Kamera CCTV Palembang

Popular Posts

Blog Archive