
Warga dusun Bakalan, Desa Sidorejo, Kecamatan Deket Lamongan Jawa Timur, geger oleh kemunculan buah pisang unik yang tumbuh di tengah batang pohon (05/03/2011.) Warga pun terus berbondong-bondong untuk menyaksikan secara langsung pohon pisang unik tersebut.Pohon pisang yang tumbuh di halaman belakang rumah milik Supa’at ini, terlihat jelas keunikannya, karena tandan buah pisang...