
Setelah meletus sore ini, Gunung Merapi mulai memakan korban jiwa. Seorang bayi berusia enam bulan tewas karena sesak nafas akibat abu vulkanik.
Bayi bernama Ilham Masaki ini merupakan warga Gedongan, Ngargosuko, Kecamatan Srumbung, Magelang. Ilham dibawa ke Rumah Sakit Umum Daerah Magelang di Muntilan dalam...