• Rabu, September 07, 2011
  • Administrator

Payudara adalah salah satu keindahan dari tubuh wanita. Tak heran jika banyak wanita rela melakukan 'vermak' ukuran payudara untuk menumbuhkan rasa percaya diri.

'Vermak' payudara yang dilakukan perempuan bisa dilakukan melalui beberapa hal mulai dari pemasangan implan, suntik silikon hingga pembedahan di meja operasi. Kendati banyak wanita senang operasi plastik, namun tidak mudah untuk melakukannya.

Ada banyak prosedur dan langkah-langkah yang harus ditempuh. Selain kesiapan fisik, mental juga sangat memengaruhi kesuksesan bedah plastik.

Seperti dilansir dari Genius beauty, hal pertama yang harus diperhatikan setelah seseorang melakukan operasi payudara ialah bukan ukurannya yang baru, tapi keyakinan baru. Pasalnya, bagi banyak perempuan yang memiliki ukuran dada kecil hal itu benar-benar dapat memengaruhi harga diri mereka.

Perasaan tidak percaya diri, bahkan mendekati depresi bisa dialami mereka yang memiliki payudara kecil. Namun berdasar pada beberapa kasus dilapangan setelah menjalani operasi payudara dan berhasil rasa percaya diri yang timbul semakin besar.

Namun, setelah operasi selesai sesi aftercare ahli bedah harus dijalani. Di masa-masa tersebut, seorang wanita harus berhati-hati dengan payudara barunya.

Menjalani operasi payudara adalah mudah, namun belajar berjalan dengan keyakinan baru dan merangkul wanita yang telah melakukannya menjadi jauh lebih sulit.

Related Posts:

  • 10 Cara Meredakan Cemburu PasanganKalau tidak cemburu, maka tidak cinta namanya. Pernyataan di atas tentu saja benar, namun bukan berarti bahwa sembarang rasa cemburu dapat diterima dalam sebuah hubungan. Apalagi, bila yang dicemburui hanyalah teman biasa … Read More
  • Cara Membangun Karakter Anak Lewat Pujian Tahukah Anda bahwa cara memuji anak dapat memberikan dampak berbeda, mengembangkan kepercayaan diri buah hati atau justru membuatnya terobsesi terhadap kelebihannya.Contoh sederhananya, saat Anda memuji penampilan at… Read More
  • Wow! Gaun 'Ajaib' Bikin Tampilan Lebih SeksiTampil langsing saat menggunakan gaun pesta adalah impian setiap wanita. Karenanya, pemilihan gaun yang tepat menjadi usaha kaum Hawa untuk membuat tampilannya sempurna.Desainer asal negeri Paman Sam, Stella McCartney menc… Read More
  • Orgasme Bikin Payudara Wanita Tetap Sehat Satu hal lagi nih pengetahuan untuk para wanita bahwa ternyata Orgasme Bikin Payudara Wanita Tetap Sehat seperti yang di kutip dari LATimes dan Detikhealth bahwa bisa mencapai orgasme ternyata tidak hanya membuat wan… Read More
  • 7 Posisi Seks Ciptakan Kenikmatan Sensasional POSISI sangat menentukan kenikmatan yang tercipta itu benar adanya. Jika ingin merasakan kenikmatan sensasional saat bercinta, ini dia bocorannya.Jika Anda suka bereksperimen dengan posisi seks, berikut ini sederet po… Read More

BTemplates.com

Categories

Kamera CCTV Palembang

Popular Posts

Blog Archive