• Rabu, September 07, 2011
  • Administrator

London – Virgin Galactic membuat bandara peberbangan komersil ke luar angkasa yang pertama. Bandara ini dibuat di situs bandara Amerika Serikat (AS) di Las Cruces, New Mexico.
Bandara seluas 7 km persegi ini merupakan markas perusahaan itu dan menjadi bisnis terambisius yang ada saat ini. Hingga kini proses pembuatan bandara itu telah mencapai 90% dan akan siap untuk penerbangan pertama pada 2013.

Bandara ini memiliki terminal hangar bergaya futuristik dan Pusat Operasi Luar Angkasa berbentuk kubah. Menurut juru bicara perusahaan ini, bandara ini akan selesai pada akhir tahun bertepatan penerbangan pertama Virgin Galactic di 2013.

Direktur Eksekutif Christine Anderson mengatakan, “Bandara ini seperti kota kecil di tengah gurun”.

Namun, Spaceport America ini belum memiliki tanggal pasti operasinya. Berikut videonya seperti dimuat Dailymail

Related Posts:

  • Buffalo Rilis Harddisk Eksternal BerenkripsiBuffalo Inc, salah satu pemain di industri media penyimpanan dan solusi multimedia, meluncurkan harddisk portabel USB 2.0 di jajaran MiniStation HD-PXT yang dilengkapi dengan TurboPC dan TurboCopy.Kedua fitur tersebut berfung… Read More
  • Logitech K750 Keyboard dengan Sumber Energi CahayaLogitech membawa Keyboard Wireless Solar K750 untuk pengguna Mac dan menawarkan empat warna eksklusif untuk versi Mac. Keyboard ini ditenagai oleh cahaya – bahkan bisa memanfaatkan cahaya dalam ruangan. Keyboard ini dapat men… Read More
  • Apple Rilis iMac MurahiMac termasuk dalam barang mewah dengan harga yang mahal. Untuk itu, kini, Apple mengeluarkan iMac dengan harga lebih bersahabat.Apple merilis iMac baru yang khusus ditujukan agar dibeli sekolah, institusi pendidikan dan pela… Read More
  • Genius Hadirkan Keyboard Anti AirSebuah inovasi tak hanya dituntut datang dari perangkat komputer, namun juga dari aksesoris penunjangnya. Termasuk perangkat keyboard yang juga didesak untuk tampil tak biasa.Hal inilah yang coba ditawarkan produsen aksesoris… Read More
  • Hard Disk Portabel USB 3.0 dari Silicon PowerHard disk portabel dengan koneksi USB 3.0 makin deras mengalir ke pasar. Kali ini tawaran terbaru dengan kapasitas maksimal 1TB Hard disk portabel dari Silicon Power. Dirancang dalam gaya urban dan bisnis, ia terlihat mulus d… Read More

BTemplates.com

Categories

Kamera CCTV Palembang

Popular Posts

Blog Archive