http://kolomkita.detik.com/upload/kecoa%20makanan.jpgDIKUTIP.COM - Cara paling sering dilakukan untuk mengusir kecoak adalah dengan menggunakan cairan pengusir serangga. Namun, kandungan zat kimia dalam cairan tersebut seringkali pula tidak cocok dengan bagian-bagian tubuh manusia.
Bagi beberapa orang yang sensitif dengan cairan mengandung bahan kimia ini, dapat beralih dengan cara-cara alamiah, seperti:

Pakai timun atau lemon
Ambil timun atau lemon dan potong menjadi bagian-bagian kecil lalu letakkan di tempat-tempat yang sering dilalui kecoak.
Ambil daun salam
Letakkan beberapa lembar daun salam yang biasa dilalui serangga ini.
Biji bunga lavender
Ambil segenggam biji dan letakkan dalam wadah kecil. Letakkan wadah berisi biji-biji tersebut di beberapa tempat, misalnya kamar mandi atau dapur. Aroma wangi lavender sangat tidak disukai kecoak.
Kapur barus
Aroma kapur barus pun tak ubahnya biji bunga lavender. Bau kapur barus sangat tidak disukai kecoak sehingga cocok diletakkan di tempat-tempat yang biasa dilalui serangga ini.
Namun, meskipun cara-cara mengusir kecoa ini sudah Anda terapkan, kecoak masih berkeliaran di lingkungan tempat tinggal Anda. Untuk itu, sempatkan waktu membersihkan saluran air atau selokan yang mampet di depan rumah. Tempat lembab dan kotor seperti ini adalah hunian favorit kecoak.

 GO

Related Posts:

  • 12 TIPS SAHUR YANG SEHATDIKUTIP.COM - Tips sahur yang sehat, simak kiat-kiat sehat sepanjang puasa dimulai dari asupan mengawali hari:1. Pilih makanan yang dapat dicerna jangka panjang Konsumsilah makanan yang dicerna dalam jangka waktu lama dibandi… Read More
  • TIPS MEMBELI BAJU BARU LEBARAN  DIKUTIP.COM - Baju lebaran seakan menjadi hal yang penting untuk dibeli bagi seluruh anggota keluarga muslim setiap tahunnya, bukan hanya pada anak-anak belaka. Walhasil bisnis jual baju lebaran menjelang bulan Ramadh… Read More
  • TIPS MENGATASI BAU MULUT SAAT PUASADIKUTIP.COM - Selama menjalankan ibadah puasa, masalah bau mulut seringkali menimbulkan ketidaknyamanan. Masalah yang kerap terjadi menjadi hambatan dalam pergaulan dan membuat minder. Saat berpuasa, produksi air liu… Read More
  • MANFAAT DARI TEH CELUP BEKASDIKUTIP.COM - Rata-rata orang membuang berbungkus-bungkus kantong teh bekas pakai yang sudah selesai dinikmati. Namun lain waktu jika Anda selesai menyeduh teh, pastikan Anda tidak membuang kemasannya ke dalam kotak sampah, a… Read More
  • TIPS MENJADI TEMAN BICARA YANG DI SUKAIDIKUTIP.COM - Menjadi teman berbincang yang menyenangkan bisa dibilang susah-susah gampang. Apalagi dengan orang yang baru dikenal. Itu bukti bahwa tidak semua orang betul-betul menguasainya, walau sebenarnya hampir setiap… Read More

BTemplates.com

Categories

Kamera CCTV Palembang

Popular Posts

Blog Archive