• Rabu, Mei 11, 2011
  • Administrator


Resep Oseng Kerang Masak Pedas
Bahan:
  • 500 gr kerang darah besar, bersihkan
  • 350 ml air
  • 4 buah cabai merah, iris serong
  • 4 buah cabai hijau, iris serong
  • 10 buah cabai rawit.iris halus
  • 2 sdm kecap manis
  • 1 ruas jari jahe,memarkan
  • 1 btg serai,memarkan
  • 2 lbr daun salam
  • 4 sdm minyak
  • 2 sdm bawang goreng
Bumbu halus :
  • 4 siung bawang putih
  • 6 buah bawang merah
  • 1 sdt garam
Cara membuat :
  1. Panaskan minyak,tumis bumbu halus sampai harum, masukkan kerang darah yang masih bercangkang.Masak hingga berubah warna, tambahkan air, aduk rata.
  2. Masukkan kecap manis, jahe, serai dan daun salam masak hingga kerang lunak dan air berkurang.Tambahkan irisan cabai merah,cabai hijau dan cabai rawit.Aduk2 sebentar.
  3. Angkat dan Sajikan dengan ditaburi bawang goreng.

Related Posts:

  • BUBUR KEPITING, PROTEIN TINGGI RENDAH KOLESTEROLAnda penggemar daging kepiting? Jangan lewatkan menu bubur kepiting khas Purwokerto Jawa Tengah ini. Selain rasanya yang gurih karena tekstur, daging kepiting juga mengandung protein tinggi dan rendah kolesterol sehingga aman… Read More
  • NIKMATNYA SATE GODOK, SATE GORENG TANPA TUSUKMenikmati makanan jenis sate tentu pikiran kita akan terbayang pada sate yang dipanggang dan ditusuk menggunakan bambu. Tetapi sate yang satu ini tidak seperti sate pada umumnya, karena tidak menggunakan tusuk sate. Tak hanya… Read More
  • SUP IKAN BACEMAN, SENSASI RASA KHAS SUNGAI SERAYUSungai Serayu yang melintas di sepanjang wilayah Kabupaten Wonosobo di bagian hulu hingga Cilacap Jawa Tengah di bagian hilir, memiliki jenis ikan langka bernama ikan Baceman yang memiliki rasa khas. Jenis ikan yang sulit dib… Read More
  • ANEKA RASA BUAH-BUAHAN DALAM SALAD IKAN GURAMIIkan gurami yang banyak dikonsumsi masyarakat, selama ini hanya dinikmati dengan digoreng atau dibakar saja. Namun di salah satu depot di Jalan Monjali Yogyakarta, ikan gurami dimasak dengan kombinasi buah - buahan, yakni sal… Read More
  • NIKMATNYA MARTABAK ES CREAM ALA TURKIIngin mencicipi menu Timur Tengah yang berbeda, tidak usah pergi ke sana. Cukup menyempatkan waktu datang ke kota kuliner, Bandung Jawa Barat. Ada makanan makanan sejenis martabak dengan campuran es cream dan saos buah-buaha… Read More

BTemplates.com

Categories

Kamera CCTV Palembang

Popular Posts

Blog Archive