Obyek wisata Bukit Jambul, terletak di Desa Pesaban, Rendang, Karangasem, Bali. Setiap harinya obyek wisata dengan latar belakang pegunungan yang indah dengan udara sejuknya tersebut, selalu ramai disinggahi oleh para wisatawan.

Obyek wisata yang terletak sekitar 60 Kilometer sebelah Timur Denpasar itu, pada jaman penjajahan merupakan tempat persinggahan para pejabat belanda tersebut, terlihat asri dan alami serta masih disinggahi wisatawan, yang ingin beristirahat, sambil menikmati sensasi makan di puncak Bukit Jambul.

Di puncak bukit terdapat sebuah pura yang disebut Pura Pucak Sari yang dikelilingi oleh pepohonan besar. Sementara, di bawah kompleks pura terdapat panorama persawahan yang memukau. Ini membuat pepohonan terlihat seperti jambul sehingga bukit ini di beri nama Bukit Jambul.

Keindahan alam pegunungan dan hamparan sawah terasering, serta udaranya yang sejuk, semakin menambah kenikmatan, serta menjadi sensasi tersendiri, bagi wisatawan, sembari menikmati hidangan nikmat, menu khas yang ditawarkan di sejumlah restaurant di obyek wisata ini.

Sejumlah menu spesial, seperti gado-gado, ayam goreng, nasi goreng spesial, seafood, serta menu makan eropa, dan tradisional bali, yang disajikan dalam bufee, menjadi pilihan yang bisa di nikmati wisatawan.

Jika Anda ingin merasakan sensasi makan dipuncak bukit, obyek wisata Bukit Jambul, mungkin bisa menjadi pilihan tujuan wisata Anda dan keluarga.

Related Posts:

  • RESEP ES KRIM RAINBOW SEGER Resep Es Krim Rainbow Seger Bahan : 200 gr es krim vanila 2 sdm permen warna-warni,memarkan 2 sdt coklat meises warna-warni 2 buah wafer stick Cara membuat : Masukkan es krim rasa vanila dalam blender. Tambahkan permen warn… Read More
  • RESEP SKUTEL PANGGANG BROKOLI Resep Skutel Panggang Brokoli Resep ini adalah makanan kaya akan kalsium yang berfungsi untuk mencegah osteoporosis,jadi selamat mencoba resepnya dan selamat menikmatinya ya. Bahan : 200 gr brokoli,potong2 100 gr paha aya… Read More
  • RESEP BOTOK KANGKUNG CUMI ASIN Resep Botok Kangkung Cumi Asin Bahan : 200 gr kangkung,petiki 150 gr kelapa muda parut kasar 25 gr petai cina 50 gr cumi asin,seduh air panas,tiriskan,potong – potong 100 ml santan kental daun pisang, untuk membungkus Bumb… Read More
  • RESEP BURGER ICE CREAM Resep Burger Ice Cream Bahan : 2 buah roti burger,belah 2 6 skup es krim vanila 6 buah stroberi,cincang kasar 6 keping biskuit cokelat tanpa krim,cincang kasar Coklat cair secukupnya Cara membuat : Campur biskuit cokelat,st… Read More
  • RESEP OMELET BURGER Resep Omelet Burger Bahan : 4 btr telur 200 gr daging giling 1/2 buah bawang bombay,cincang 3 1/2 sdt kecap inggris 1 sdt saus tomat 1/2 sdt merica bubuk Pelengkap : 8 buah roti burger 8 lbr daun selada segar 2 buah tomat 8… Read More

BTemplates.com

Categories

Kamera CCTV Palembang

Popular Posts

Blog Archive