Lapisan 1 : Aduk tepung beras,tepung kanji,gula dan air daun suji. Tuang santan hangat sambil diaduk rata.Seduh dengan santan panas.Aduk rata. Sisihkan.
Lapisan 2 : Aduk santan panas dan gula merah sampai larut. Saring.
Aduk rata tepung beras, tepung kanji, dan santan hangat. Tambahkan campuran santan dan gula merah. Aduk rata. Sisihkan.
Rebus bahan 3 diatas api kecil sampai kental. Sisihkan.
Tuang lapisan 1 ke dalam loyang yang dioles minyak dan dialas plastik. Kukus 10 menit.
Tambahkan Lapisan 2. Kukus 10 menit.
Terakhir tambahkan lapisan 3. Kukus 25 menit sampai matang.
ROTI ISI COKELATK
Banyak orang mengira membuat roti itu sulit dan berisiko gagal. Padahal jika ukuran resepnya tepat dan prosesnya benar, roti homemade yang lembut dan lezat bisa tercipta dari dapur Anda. Resep Roti Isi Cokelat ini …Read More
LAUK RUMAHAN UNTUK SEHARI-HARI - GULAI TELUR AYAMTelur merupakan sumber protein yang murah dan mudah di dapat. Teksturnya lunak dan mudah di cerna, cocok sebagai lauk seluruh anggota keluarga. Gulai telur adalah salah satu resep olahan telur yang wajib Anda coba. Resep/…Read More
RESEP MASAKAN - SATE AYAM KAMPUNG SAMBAL METESate ayam sambal kacang itu biasa, jika sate ayam kampung dengan legitnya sambal kacang mete dipadu kemiri baru luar biasa. Gurih dan lezatnya daging ayam kampung dengan tekstur yang tidak terlalu lunak serta sedikit lema…Read More
KETRAMPILAN - NAPKIN FOLDING (SENI MELIPAT SERBET)Seni melipat serbet atau napkin folding banyak sekali ragamnya, salah satunya adalah jenis lipatan Bread Box yang berfungsi sebagai tempat meletakkan roti. Kreasi/Foto/Teks: Budi Sutomo.
Bread Box
1. Lipat napkin ke arah…Read More
Buah Ciplukan - Kaya Serat dan Vitamin CBuah Ciplukan (Physallis peruviana L,) sepintas mirip dengan buah Cape Gooseberry namun warnanya cenderung kuning keunguan sedangkan cape gooseberry berwarna kuning terang. Jika masih muda buah ini berwarna hijau. Rasanya …Read More