• Sabtu, Oktober 23, 2010
  • Administrator
Perayaan paling Brutal & Berdarah di DuniaPerayaan paling Brutal & Berdarah di Dunia, mau tau perayaan tradisional yang paling brutal di dunia? Simak 15 foto berikut, dan simpulkan pendapat kamu :

Setiap tahun, laut di sekitar Faroe Island, Denmark disepuh warna merah, bukan disebabkan oleh polusi atau perubahan iklim, akan tetapi oleh kekejaman manusia. Ratusan Calderon Dolphins dibantai oleh para remaja dalam rangka merayakan atau mendemonstrasikan bahwa mereka telah melewati masa remaja menuju masa dewasa.
Dalam perayaan paling brutal di dunia yang ditonton keluarga, anak-anak dan turis ini, para dolphin tidak langsung mati, mereka akan dibacok 1-3 kali dengan hook yang tajam, dan setiap kali terdengar suara jeritan seperti bayi baru lahir dari para dolphin yang kesakitan ini.
Sebuah tradisi brutal yang mengikuti nenek moyang mereka di abad ke 10 dimana penduduk local denmark membantai dan memakan whale dan dolphin setiap tahunnya
Lebih dari 180 binatang ini dibantai di kota Hvalvik’s dalam acara tahunan yang disebut dengan  ’grindadráp’.Proses perburuan dan pembantaian ini dilakukan dengan menggiring para binatang malang ini kesebuah teluk yang berbentuk setengah lingkaran dengan perahu.
Perayaan paling Brutal & Berdarah di Dunia http://fotounik.net
Perayaan paling Brutal & Berdarah di Dunia http://fotounik.net
Perayaan paling Brutal & Berdarah di Dunia http://fotounik.net
Perayaan paling Brutal & Berdarah di Dunia http://fotounik.net
Perayaan paling Brutal & Berdarah di Dunia http://fotounik.net
Perayaan paling Brutal & Berdarah di Dunia http://fotounik.net
Perayaan paling Brutal & Berdarah di Dunia http://fotounik.net
Perayaan paling Brutal & Berdarah di Dunia http://fotounik.net
Perayaan paling Brutal & Berdarah di Dunia http://fotounik.net
Perayaan paling Brutal & Berdarah di Dunia http://fotounik.net
Daging hasil pembantaian ini tidak dijual, tetapi dibagikan kepada masyarakat local, yang mana hal ini telah menjadi tradisi mereka selama  lebih dari 1000 Tahun.
Perayaan paling Brutal & Berdarah di Dunia http://fotounik.net
Perayaan paling Brutal & Berdarah di Dunia http://fotounik.net
Perayaan paling Brutal & Berdarah di Dunia http://fotounik.net
Tradisi, yang juga ada di Islandia, telah lama dikritik oleh juru kampanye hak binatang, yang menyebutnya kejam dan sangat tidak perlu.
Tapi para nelayan  lokal meng klaim bahwa orang luar tidak mengetahui metode dan signifikansi ekonomi dari tradisi penangkapan ini.
Perayaan paling Brutal & Berdarah di Dunia http://fotounik.net
Perayaan paling Brutal & Berdarah di Dunia http://fotounik.net

Related Posts:

  • MAYAT HIDUPInilah mayat hidup yang pernah di ketemukan di pinggir pantai, dari kamera yang tidak tersembunyi, siap ketawa. http://www.youtube.com/watch?v=2zB8-rrPQb4&NR=1… Read More
  • JANGAN GUNAKAN BAHASA ALAY UNTUK MERUBAH NAMA TUHAN !!! agan-agan pasti sering tau kan kalo lagi fesbukan pasti sering liad tuh berbagai macam status alay, bahkan sampai merubah-rubah nama Tuhan kita, mungkin ini lebih ke agama Islam ya, sebagai contoh status FB sepert… Read More
  • MISTERI PATUNG DI PULAU PASKAHHalo,, sekarang kita bahas misteri yuk!. Kalian tahu pulau paskah? Pulau ini berada di kawasan negara Chili. Pulau ini menyimpan misteri besar lho. yaitu misteri banyaknya patung-patung berbentuk manusia yang tinggi dan… Read More
  • REKOR MENONTON TV TERLAMABuat para penggila serial televisi barat seperti, 24, CSI, Heroes, Supernatural dan semacamnya. Ternyata dengan menonton Serial favorit Anda tersebut anda dapat memecahkan Rekor Dunia…suresh joachim Adalah Suresh Joachim, … Read More
  • DUNIA SEMUT TERNYATA UNIK Semut di iklim kering harus menyimpan makanan untuk bertahan hidup lama dari kelangkaan. Di padang pasir Amerika Utara, honeypot semut Myrmecocystus menggunakan tubuh mereka sebagai wadah yang hidup, tubuh mereka bengkak … Read More

BTemplates.com

Categories

Kamera CCTV Palembang

Popular Posts

Blog Archive