• Jumat, Oktober 08, 2010
  • Administrator
Seperti pengalaman saya, sampai saat ini semua versi Microsoft Word dimulai dari 1999 samapi 2003 dan seterusnya tidak menambahkan fitur Spell Check Berbahasa Indonesia. Namun berkat bantuan google dan seorang blogger yang kreatif saya menemukan jawabannya.
Simak kutipan Spelling (Pengecekan kata) Berbahasa Indonesia pada MS-WORD berikut ini!
“Sebenarnya spelling sangat membantu buat para writer untuk mengecek kata-kata yang diketik sudah benar atau belum, apakah ejaanya sudah betul atau yang lainnya.
Kalau kita menulis dengan bahasa inggris memang sudah mendukung untuk spelling. Kita bisa mengecek sekaligus membetulkan bila terjadi kesalahan dalam penulisan atau dalam pengketikan.

kesalahan penulisan

Sebenarnya kita bisa membuat kamus berbahasa indonesia sendiri yang bisa kita gunakan untuk spelling bahasa indonesia. Pembuatannya juga tak terlalu sulit, sambil jalan kita bisa menambah isi kamus tersebut. Kamus tersebut tersimpan dalam file ber format TXT dan berisi kata-kata berbahasa indonesia.
Anda bisa mendownload file yang berisi kosa kata bahasa indonesia dan siap digunakan pada MS-Word. Silahkan unduh pada bagian sisi kanan box biru dengan nama Proof.rar.
Atau silahkan download di alamat ini : http://www.box.net/shared/nxxjnlv7y4
Cara instalasi:
1. Download file Proof.rar
2. Extrak file tersebut dalam sebuah folder
3. Pada MS-Word masuk menu tools – Options
4. Pilih tab spelling and grammar
5. Klik tombol Costume directories
6. Tambahkan ke empat file hasil extrakan tadi.

Image and video hosting by TinyPic
Cara penggunaan:
1. Gunakan bahasa tetap dalam bahasa inggris untuk default bahasanya.
2. Tekan tombol F7 untuk untuk proses spelling.
3. Bila kata yang di koreksi sudah benar namun belum ada dalam kamus tinggal di add ke kamus aja.”


Related Posts:

  • MENGUBAH GAMBAR MENJADI FILE PDFConvert Image (gambar) menjadi file PDF sering kita lakukan untuk berbagai keperluan, seperti mengirimkan berbagai dokumen yang telah discan, kemudian menggabungkan gambar tadi menjadi sebuah file PDF yang lebih praktis ka… Read More
  • SOFTWARE CONVERT FILE DOC KE PDF download doPDF 7.1.346 cara membuat file word menjadi pdf   cara membuat file pdf dari ms word cara membuat pdf dengan ms word cara mengubah file word ke pdf .fullpost { display: none; } doPDF 7.1.346 adalah… Read More
  • SPELLING TRANSLATE BAHASA INDONESIA DI MS. WORDSeperti pengalaman saya, sampai saat ini semua versi Microsoft Word dimulai dari 1999 samapi 2003 dan seterusnya tidak menambahkan fitur Spell Check Berbahasa Indonesia. Namun berkat bantuan google dan seorang blogger yang kr… Read More
  • MENGHAPUS AUTOTEXT PADA MS WORD 2007Pada artikel sebelumnya, saya pernah menjelaskan tentang AutoText. Sampai artikel ini ditulis, saya masih mengira daftar AutoText tersebut masuk ke AutoCorrect. Namun, setelah dicari, ternyata tidak ada. Lalu, bagaimana ka… Read More
  • FREE DOWNLOAD MICROSOFT OFFICE 2010 TECHNICAL PREVIEW Microsoft pada tahun 2010 nanti akan mengeluarkan produk microsoft officenya yaitu microsoft office 2010. Dengan pembaruan di beberapa fitur, sepertinya office 2010 akan sangat menarik. Download Microsoft Office 2010 … Read More

BTemplates.com

Categories

Kamera CCTV Palembang

Popular Posts

Blog Archive