• Selasa, Oktober 12, 2010
  • Administrator
Cara menghapus angka pada label blogspot ini sebenarnya sudah dishare oleh teman-teman blogger yang lain, tetapi gak ada salahnya kalau saya share juga  siapa tahu memudahkan bagi teman-teman yang mau belajar ngeblog dari awal
Label,yang telah di sediakan oleh Blogspot,secara otomatis akan menampilkan nomor di belakang label tersebut,seperti :
Makan(2)
Minum(1)
Mandi(6)
Nah kalau di WordPress seperti itu terletak pada category, tapi kalau ada angkanya terkadang juga terlihat aneh dan kurang menarik, makanya sebaiknya kita hapus saja.
Pilih Tata Letak (Blogspot berbahasa Indonesia) Tab Edit HTML
Kemudian centang Expand Template Widget.
Kemudian cari Kode seperti di bawah ini.
(<data:label.count/>)
Gunakan Ctrl + F untuk mempermudah pencarian. Kalau sudah ketemu silahkan code ditas Anda hapus, dan simpan tempalte…..

BTemplates.com

Categories

Kamera CCTV Palembang

Popular Posts

Blog Archive