• Jumat, Februari 17, 2012
  • Administrator
DIKUTIP.COM - Cara mengobati gusi bengkak. tips dan cara sederhana yang patut dicoba untuk dapat mengatasi gusi bengkak yang terjadi pada gigi kita, gusi bengkak memang sangat menjengkelkan apalagi itu menyangkut salah satu mood kita dalam kehidupan, dengan gusi bengkak maunya kita hanya marah-marah kepada orang

Hindari gusi yang meradang dari bahan bahan yang bersifat iritatif seperti rokok, cairan mouthwash atau alkohol.

  • Makanlah makanan yang seimbang dan bergizi.
  • Gunakanlah pasta gigi merk lain seandainya pasta gigi yang anda pakai selama ini kedapatan mengiritasi gusi.
  • Lakukan perawatan gigi secara rutin setiap 6 bulan sekali ke dokter gigi.
  • Jika gusi bengkak disebabkan oleh obat, segera ke dokter untuk meminta dokter mengganti dengan obat yang lain.
  • Jika gusi bengkak berlangsung lama dan menganggu asupan makanan, segeralah ke dokter gigi.
  • semoga membantu anda mengatasi masalah dalam mengatasi gusi bengkak.
 GO

Related Posts:

  • Kain Tenun yang Bisa Sembuhkan PenyakitBerbagai cara dilakukan untuk pengobatan bagi masyarakat pedesaan, khususnya di berbagai wilayah pedalaman Kalimantan Selatan, antaranya memanfaatkan sebuah kain tenun.Kain tenun yang khusus untuk obat itu dipakai maka diperc… Read More
  • Gen "Macho" Pembuat Pria Lebih Agresif DitemukanLiputan6.com, London: Para ilmuwan meyakini bahwa mereka telah menemukan gen "macho" yang membuat pria berperilaku lebih agresif saat di bawah tekanan dibandingkan wanita.Gen tersebut bisa menjelaskan mengapa pria bertindak k… Read More
  • Cara Mengecilkan Pipi Tembem Secara Alami Agar TirusCara Mengecilkan Pipi Tembem agar tampak lebih menarik dan tirus sehingga tidak terkesan gemuk dan biasanya pipi yang tembem disebabkan karena adanya penumpukan lemak pada pipi, tapi tidak perlu khawatir karena pipi yang chub… Read More
  • Tiga Cara Instan Mengurangi Rasa NyeriVIVAnews - Rasa nyeri bisa bersumber dari banyak hal, mulai dari gangguan fisik hingga psikis. Apapun penyebabnya, pasti Anda menginginkan rasa nyeri tersebut segera hilang atau setidaknya berkurang.Jacob Teitelbaum, MD, penu… Read More
  • Kenali Reputasi Dokter Bedah Kosmetik AndaDengan semakin tingginya jumlah pasien bedah kosmetik di dunia, khususnya di Asia, membuat para dokter bedah bermunculan dan kemudian melakukan tindakan operasi tapa standar yang tepat. Ini menjadi tugas pasien untuk melakuka… Read More

BTemplates.com

Categories

Kamera CCTV Palembang

Popular Posts

Blog Archive