• Sabtu, November 12, 2011
  • Administrator





Pebalap berbakat, Marco Simoncelli, tewas dalam kecelakaan maut di Sirkuit Sepang, Malaysia, Minggu (23/10/11). Saat jatuh di Tikungan 11 pada lap kedua, dia dan motornya meluncur ke sisi kanan menuju jalur Colin Edwards dan Valentino Rossi, sehingga tabrakan mengerikan tak terhindarkan.

Simoncelli langsung menggelepar di sirkuit, dan pada pukul 16.56 waktu setempat dinyatakan meninggal dunia, meskipun sudah mendapat pertolongan. Cedera parah pada kepala, leher, dan dada, membuat nyawa "Supersic" tak tertolong.

Jenazahnya diterbangkan ke Italia, dan pada Rabu (26/10/11) dimakamkan di Coriano, provinsi Rimini, Italia. Para relasi dan teman-temannya datang melayat, sebagai penghormatan terakhir kepada mantan juara dunia kelas 250 cc tersebut.

Berikut adalah foto pemakaman pebalap yang meninggal dalam usia 24 tahun tersebut






Related Posts:

  • Komandan Indobatt Kunjungi Komandan SpanyolLiputanKami.com, Lebanon - Komandan Satgas Mekanis TNI Konga XXIII-F/UNIFIL atau sering disebut dengan Indobatt (Indonesian Battalion), Letkol Inf Suharto Sudarsono mengunjungi Komandan Batalyon Kontingen Spanyol, Letkol Cand… Read More
  • TNI Bersih-Bersih Camp Kontingen Garuda di KongoLiputanKami.com, Kongo - Budaya bersih, tertib dan segalanya tertata rapi seharusnya sudah menjadi bagian yang tidak terpisahkan dari kehidupan prajurit TNI, baik secara perorangan maupun secara satuan dimanapun mereka berada… Read More
  • Kelompok Tani Temanggung Gelar Kontes KelinciTemanggung: Sekitar 25 ekor kelinci dari berbagai jenis, baik hias maupun lokal, mengikuti kontes kelinci yang diadakan oleh Kelompok Tani Peternak Kelinci Desa Muntung, Kecamatan Ngadirejo, Temanggung, Jawa Tengah, Selasa (1… Read More
  • Australia-RI Akan Bahas Manajemen BencanaJakarta: menteri Luar Negeri Australia Kevin Rudd akan menemui Menlu RI Marty Natalegawa untuk membahas tanggap bencana alam. Rudd juga akan bertemu pejabat senior lain membicarakan aneka ragam kepentingan bersama dalam bidan… Read More
  • Tim Cybercrime Polri Ringkus Pembobol PulsaJAKARTA - Penyidik Cybercrime Bareskrim Polri meringkus tujuh hacker (peretas) server Telkomsel. Aksi pembobolan pulsa ini terbongkar setelah para tersangka menjualnya di situs popular kaskus. Mereka kini ditahan di Ruta… Read More

BTemplates.com

Categories

Kamera CCTV Palembang

Popular Posts

Blog Archive