Penerimaan Perwira Polri Sumber Sarjana 2011. Sekedar Informasi saja bahwa ada pergantian nama, kalau dulu Penerimaan Perwira Polri Sumber Sarjana (PPSS) kini telah berubah menjadi Sekolah Inspektur Polisi Sumber Sarjana (SIPSS). Nah bagi yang berminat untuk menjadi Perwira Polisi silahkan langsung menuju http://www.penerimaan.polri.go.id/ , untuk melihat Persyaratan Penerimaan Perwira Polri Sumber Sarjana 2011 atau Pendaftaran Sekolah Inspektur Polisi Sumber Sarjana (SIPSS) atau bisa langsung KLIK DI SINI(* tunggu dan klik SKIP pada kanan Atas)

Penerimaan Perwira Polri

Cara Pendaftaran atau Registrasi secar Online :
  1. Membuka website www.penerimaan.polri.go.id setelah website terbuka peserta memilih menu registrasi. atau bisa langsung KLIK DI SINI (* tunggu dan klik SKIP pada kanan Atas)
  2. Selanjutnya klik pilihan untuk "Penerimaan SIPSS" setelah terbuka isikan form registrasi secara lengkap dan benar (tidak dipalsu/sesuai dengan dokumen yang dimiliki peserta.
  3. Setelah mengisi data, peserta agar memasukkan kode verifikasi sesuai gambar yang muncul pada kolom registrasi 
  4. Selanjutnya memasukkan password sesuai pilihan peserta (minimal 4 huruf/karakter) selanjutnya klik tombol DAFTAR
  5. Maka akan muncul pesan informasi, selamat anda sudah mengisi form registrasi dengan benar, nomor registrasi ini harap disimpan dengan baik dan selanjutnya untuk penukaran nomor registrasi menjadi nomor ujian paling lambat ... (sesuai dengan yang tercantum pada form registrasi). Untuk informasi lebih lanjut harap melihat pengumuman di masing-masing Polda/Polres. Jika hilang dapat menghubungi Polda masing-masing.
  6. 6. Berdasarkan hasil registasi diatas peserta datang ke Polda atau Polres/Pabanrim sesuai form registrasi dengan membawa persyaratan lengkap dan menunjukkan nomor registrasi kepada panitia daerah.
Apabila jaringan internet dan website mengalami gangguan pada saat proses registrasi online, peserta dapat langsung melakukan pendaftaran ke Polda/Polres tanpa melalui proses registrasi online melalui website.

Jadwal Pelaksanaan :
11 - 25 April 2011 : Pendaftaran
11 - 29 April 2011 : Rikmin Awal
30 April 2011 : Pengumuman Rikmin Awal
2 - 5 Mei 2011 : Rikkes 1
6 Mei 2011 : Pengumuman Rikkes 1
9 Mei 2011 : Rik Psi
9 Mei 2011 : Pengumuman Rik Psi
11 - 13 Mei 2011 : Rikkes 2
14 Mei 2011 : Pengumuman Rikkes 2
28 Mei 2011 : Pengumuman Rikminhir
30 Mei 2011 : Sidang Penetapan Kelulusan (Panda)
Lebih detil KLIK DI SINI (* tunggu dan klik SKIP pada kanan Atas)

Mungkin hanya ini yang bisa Goceng Blog sampaikan, kalau ada perkembangan mengenai Penerimaan Perwira Polri Sumber Sarjana 2011 atau Pendaftaran Sekolah Inspektur Polisi Sumber Sarjana (SIPSS) pasti nanti akan di Posting...

Related Posts:

  • PENERIMAAN BINTARA POLRI TAHUN 2011 SISTEM ONLINEPenerimaan bintara polri tahun 2011 - Sistem online yang diterapkan pada Penerimaan bintara polri tahun 2011 ini dalam rangka mendukung terlaksananya quick wins bidang transparansi rekruitmen yang bersih, transparan, akuntabe… Read More
  • PENERIMAAN CPNS POLRI TA. 2010Penerimaan CPNS Polri TA. 2010 - Berdasarkan pengumuman yang dikeluarkan oleh Panitia pusat penerimaan CPNS Polri tanggal 15 Oktober 2010, Kepolisian Negara Republik Indonesia memberi kesempatan kepada Warga Negara Republik I… Read More
  • PENERIMAAN AKPOL TA. 2010, PERSYARATAN DAN KISI-KISINYASaat ini di tubuh Polri sedang terjadi gelombang, yakin deh kalau sering mengikuti berita Indonesia pasti akan tahu berita tentang Jenderal Berbintang Tiga Susno Duadji. Terlepas dari berita yang sedang HOT dari Jenderal Ber… Read More
  • PENERIMAAN PERWIRA POLRI SUMBER SARJANA 2011Penerimaan Perwira Polri Sumber Sarjana 2011. Sekedar Informasi saja bahwa ada pergantian nama, kalau dulu Penerimaan Perwira Polri Sumber Sarjana (PPSS) kini telah berubah menjadi Sekolah Inspektur Polisi Sumber Sarjana (SIP… Read More
  • DOWNLOAD PREDIKSI SOAL CPNS 2010 TERBARUDownload Prediksi Soal CPNS 2010 - Bagi yang lagi cari2 info lowongan CPNS 2010 ada baiknya juga sekalian mencari kumpulan soal CPNS 2010 (prediksi). Siapa tahu nanti dapat membatu disaat melaksanakan ujian tertulis. Dan beri… Read More

BTemplates.com

Categories

Kamera CCTV Palembang

Popular Posts

Blog Archive