Kali ini kang EKo akan posting tentang Cara Mengatasi Keyboard dan Mouse Tidak Terdeteksi. Kasus ini mungkin sering dialami oleh rekan2x tehnisi. Langsung menuju ke TKP .....

Penyebab Keyboard dan Mouse Tidak Terdeteksi :

1. Kemungkinan keyboard atau mouse memang mengalami kerusakan.
2. Kemungkinan port keyboard atau mouse di mainboard mengalami kerusakan.

Untuk keyboard atau mouse yg rusak, kita tinggal ganti aja keyboard atau mouse yg rusak tersebut

Sedangkan untuk port keyboard atau mouse di mainboard yg rusak ada beberapa kemungkinan :


1. Port keyboard mouse sudah longgar, sehingga sambungan menjadi tidak sempurna. Ini bisa terjadi jika kita sering lepas pasang keyboard ataupun mouse.
Solusinya adalah dengan mengganti port keyboard mousenya.

2. Tegangan 5 volt untuk catu daya keyboard hilang. Ini biasa disebabkan oleh sekring ataupun komponen dengan simbol L yg putus. komponen dengan simbol L ini sama dengan sekring. Letaknya disekitar port keyboard, biasanya dibelakangnya. Cek komponen ini, jika rusak ganti atau langsung di hubungkan aja dengan kabel serabut 1 biji.

Oya... kabel keyboard mouse kan ada 4, yg tiga keluar tegangan 5 volt dan yg satunya ground. 5 volt pertama catu daya, dan lainnya sebagai data.

3. Tegangan 5 volt hilang karena IC Chip Controller Keyboard Mouse Rusak. Chip Controller Keyboard Mouse yg biasa dipakai di mainboard yaitu : ITE dan WINBOND. Contoh serinya IT8702F-A dan 83977EF-AW, dan masih banyak seri lainnya. Ukuran Chip ini 1 x 1,5 cm dan letaknya masing2x mainboard berbeda.
Solusi : ganti chip controller keyboard mouse.
Berikut contoh gambarnya :


Atau kalau anda kesulitan untuk mengganti chipnya, pakai aja konektor USB to PS-2.


Selamat mencoba , semoga berhasil.....

Related Posts:

  • 5 HAL YANG SELALU DIPERIKSA MANTAN DI FACEBOOK5 Hal Yang Selalu Diperiksa Mantan di Facebook - Wanita yang baru saja putus cinta biasanya masih suka memeriksa Facebook sang mantan. Hal ini didukung karena Facebok tidak memiliki data untuk membantu pengguna melaca… Read More
  • MACAM-MACAM TOMBOL SHORTCUT KEYBOARD KOMPUTERJika mungkin Anda tidak bisa menggunakan mouse di Windows 2000, XP atau Vista, atau karena mouse sedang rusak, maka Anda dapat menggunakan keyboard secara penuh untuk mengakses computer Anda. Berikut beberapa shortcut k… Read More
  • NEGARA-NEGARA YANG MENYENSOR KONTEN INTERNETNYAPenyensoran Konten Internet Komite Perlindungan Jurnalis telah mendata beberapa negara di Asia dan Timur Tengah yang melakukan penyensoran oleh pemerintahnya terhadap informasi di negaranya. Di beberapa kasus, kediktatora… Read More
  • BEBERAPA LOGO GOOGLE YANG DITOLAK1: Seharusnya merayakan: Hari Anak 2003.Alasan penolakan: Terlalu kekanak-kanakan. 2: Seharusnya merayakan: 150 tahun adanya Rokok.Alasan penolakan: Terlalu politis tidak benar. 3: Seharusnya merayakan: 50 tahun peraya… Read More
  • SEJARAH BERBAGAI BAHASA PEMROGRAMAN KOMPUTERSejak pertama komputer difference engine diciptakan oleh Charles Babbage pada tahun 1822, komputer membutuhkan sejumlah instruksi untuk melakukan suatu tugas tertentu. Instruksi-instruksi ini dikenal sebagai bahasa pemrogr… Read More

BTemplates.com

Categories

Kamera CCTV Palembang

Popular Posts

Blog Archive