• Jumat, Oktober 01, 2010
  • Administrator
Cara Membuat Password Pada Folder...? berikut penjelasannya.
Halo sobat blogger, apa kabar semua, have a nice weekend yach...
Hari ini saya ingin berbagi sedikit tips Cara Membuat Password Pada Folder. dengan menggunakan Aplikasi sedererhana untuk memproteksi file - file dan folder privacy kita, tentunya untuk kenyamanan dan keselamatan data -data pribadi kita dari para pendekar - pendekar berwatak jahat, halah.....!!

Sebenarnya banyak Cara Membuat Password Pada Folder  yang bisa digunakan untuk memproteksi folder - folder kita dalam komputer mulai dari cara yang sederhana tanpa software dan dengan menggunakan software, kesemuanya tentu memiliki tingkat keamanan yang berbeda tentunya. Nah sekarang saya ingin sedikit memberi referensi salah satu Software proteksi untuk Membuat Password Pada Folder yang kebetulan sudah saya gunakan sejak zaman dahulu kala,  weleh...

Folder Acces 2.1 ini adalah aplikasi sederhana untuk memproteksi atau Membuat Password pada folder yang memberi tingkat kenyamanan yang tidak perlu diragukan. Menurut pengalaman saya, aplikasi ini bekerja dan melindungi folder dengan sangat baik. Sistem kerjanya adalah memproteksi folder dengan menggunakan password, jadi saya rasa akan lebih aman dan tentunya hanya kita yang berhak untuk membukanya terkecuali sobat memberi tahukan password nya kepada tetangga haha...
 
Jika sobat ingin mencoba Cara Membuat Password Pada Folder, berikut referensi cara pengunaan aplikasi Folder Acces 2.1
  1. Silahkan Download Aplikasi  Folder Acces 2.1, tenang saja sobat aplikasi ini hanya berkapasitas sekitar 4 MB jadi hanya perlu beberapa menit saja untuk mendapatkannya.
  2. Extract dan Install aplikasi Folder Acces 2.1 ini ke dalam komputer sobat sampai selesai
  3. Buka Aplikasi Folder Acces 2.1 dengan meng klik 2x pada Shortcut Folder Acces 2.1
  4. Selanjutnya adalah sobat akan dihadapkan dengan sebuah kotak dialog dimana sobat harus memasukan password sebagai sistem proteksi. Berikut adalah screenshot nya.





  5. Bunglon Blog Indonesia





  6. Setelah setting password selesai selanjutnya sobat akan menemukan kotak dialog seperti ini
    Bunglon Blog Indonesia
    Untuk cara yang lebih sederhana adalah dengan memilih folder yang akan di proteksi, kemudian klik kanan dan pilih Lock Folder. Berikut screenshotnya     
    Bunglon Blog Indonesia
     selanjutnya akan muncul kotak dialog, silahkan masukan password yang sama pada saat sobat setting password di awal, (langkah no 4)
    Jika password yang sobat masukan benar maka Aplikasi Folder Acces ini akan berjalan dengan memberitahukankan sebuah kalimat "Folder locked Succesfully" 
    Untuk membuka Folder yang sudah diproteksi hanya dengan klik 2x pada folder terpilih dan masukan password kembali untuk mengakskesnya.
     Gimana sobat,  ingin mencoba Cara Membuat Password Pada Folder ? Terimakasih semoga bermanfaat,
    Sukses Buat Kita Semua!

Related Posts:

  • TIPS MEMPERBESAR KAPASITAS FLASH DISKDIKUTIP.COM - Saat ini ukuran flash disk sudah bervariasi mulai dari ukuran terkecil yaitu 1GB hingga 8GB yang terbesar saat ini. Untuk ukuran terkecil yaitu 1GB saat ini mungkin sudah jarang tersedia di pasaran karena memang… Read More
  • FREE DOWNLOAD UPDATE AVIRA ANTI VIRUS - KASPERSKY - AVG ( NOVEMBER - DESEMBER ) DIKUTIP.COM, untuk pembaca dikutip.com tidak perlu repot mencari update antivirus, dikutip.com akan terus memberikan yang terbaik dan tercepat untuk pembaca, untuk mendapatkan semua lebih cepat, silahkan bergabung di fa… Read More
  • 10 VIRUS KOMPUTER PALING MEMATIKANDIKUTIP.COM 1.Storm WormMuncul taon 2006, disebut “Storm Worm” karena nyebar via email dengan judul “230 dead as storm batters Europe”. Storm worm adalah program Trojan house. beberapa versinya bisa buat komputer menjadi… Read More
  • KETAHUI 5 TINGKATAN LEVEL PARA HACKER1. Elite:Juga dikenal sebagai 3l33t, 3l337, 31337 atau kombinasi dari itu; merupakan ujung tombak industri keamanan jaringan. Mereka mengerti sistem operasi luar dalam, sanggup mengkonfigurasi & menyambungkan jari… Read More
  • KETAHUI PENEMU INTERNETDIKUTIP.COM Leonard Kleinrock Siapa sangka penemuannya ini menjadi salah satu penemuan terbesar menjelang abad modern. Dialah Leonard Kleinrock, lahir di New York 13 Juni 1934 adalah seorang engineer dan ilmuwan komputer. Se… Read More

BTemplates.com

Categories

Kamera CCTV Palembang

Popular Posts

Blog Archive