• Jumat, Agustus 27, 2010
  • Administrator


Tak hanya jerawat, bekas jerawat pun kadang bisa mengganggu penampilan jika meninggalkan noda hitam di wajah. Untuk menghilangkan bekas jerawat secara tradisional, ada beberapa resep yang bisa di coba, antara lain :

1. Ambil sebatang kayu manis lalu haluskan hingga menjadi serbuk. Campurkan dengan madu, lalu oleskan pada bekas jerawat. Lakukan setiap malam dan bersihkan kembali esok harinya hingga bekas jerawat hilang.

2. Ambil sedikit madu asli, panaskan dengan air secukupnya hingga mendidih. Lalu diamkan sampai menjadi panasnya turun. Oleskan pada bekas jerawat selama kira-kira 2 jam. Lakukan setiap malam sebelum tidur hingga bekas jerawat hilang. cara ini juga dapat digunakan untuk menghilangkan bekas luka eksim, baik ditangan maupun dikaki.

3. Tumbuk sepuluh helai daun sirih muda. Tempelkan pada muka terutama pada bekas jerawat. Setelah kering, cuci muka dengan air bersih.

BTemplates.com

Categories

Kamera CCTV Palembang

Popular Posts

Blog Archive