• Sabtu, Maret 06, 2010
  • Administrator


Kopi adalah jenis minuman yang memiliki rasa khas berupa sedikit rasa pahit dan dihidangkan dalam keadaan panas. Minum kopi menjadi kebiasaan sebagian orang terutama kaum pria yang suka merokok. Memang, merokok sambil minum kopi akan terasa lebih nikmat.

Berikut ini adalah manfaat minum kopi :

1. Kandungan kafein (senyawa kimia alkaloid) dalam kopi bisa mencegah gigi berlubang, karena mampu memberantas bakteri penyebab gigi berlubang.
2. Kafein bisa melegakan napas penderita asma dengan cara melebarkan saluran bronkial yang menghubungkan kerongkongan dengan paru.
3. Mengkonsumsi kopi setiap hari dapat membantu menurunkan risiko kanker kulit nonmelanoma hingga 17 persen. Kafein dapat memacu kulit untuk membunuh sel-sel prakanker, dan juga menghentikan pertumbuhan tumor.
4. Kopi mampu mengurangi risiko stoke dengan membantu menyegarkan system saraf.
5. Pembangkit stamina dan penghilang rasa sakit

Selain manfaat di atas, kandungan kafein dalam kopi akan berdampak pada jantung yang berdetak lebih cepat dan sulit tidur.

Related Posts:

  • APAKAH GAYA HIDUP ANDA SEHARI-HARI BAIK UNTUK KULIT?DIKUTIP.COM - Tanpa disadari, bisa jadi penyebab utama yang membuat kulit kita kusam dan tak indah adalah gaya hidup yang sudah kita jalani selama bertahun-tahun. Apakah gaya hidup Anda salah satunya? 1. Terlalu sering min… Read More
  • BAHAYA MINUM KOPI BAGI WANITADIKUTIP.COM - Minum kopi membuat wanita lebih sulit hamil, sebuah penelitian menyebutkannya.Ini diperkirakan karena Kafein, yang terkandung dalam kopi merusak transportasi telur dari ovarium ke rahim, sebut para ilmuwan dari … Read More
  • BAHAYA MENCABUT BULU HIDUNGDIKUTIP.COM - Jika dibiarkan terlalu panjang, rambut hidung memang dapat mengganggu penampilan sehingga perlu dirapikan. Sebaiknya dipotong dengan gunting khusus, jangan dicabut karena lebih berisiko memicu infeksi … Read More
  • PENYEBAB DAN CARA MENGATASI RADANG TENGGOROKANDIKUTIP.COM - Serangan radang tenggorokan  beraneka ragam. Dari sekedar membuka mulut sudah terasa sakit sampai yang lebih serius dimana menelan ludah saja sungguh menyakitkan. Penyebab dari semua penderitaan ini  b… Read More
  • AMANKAH MAKANAN YANG KITA MAKAN ?DIKUTIP.COM - Amankah Makanan yang Kita Santap? Sering kali, banyak di antara kita mengabaikan bahaya dari makanan yang disantap. Namun, setiap tahun, banyak orang menderita penyakit karena makanan yang mereka makan. Di n… Read More

BTemplates.com

Categories

Kamera CCTV Palembang

Popular Posts

Blog Archive