Download Firefox 3.6 Release Candidate Sudah TersediaBerita terbaru dari Firefox... karena Browser terbarunya versi 3.6 yang disebut Namoroka sudah tersedia dalam status release candidate (RC) mulai Senin (11/1/2010). Publik dapat mendownload dari situs Mozilla untuk mencicipi fitur-fitur dan kemampuan baru yang disediakan.

Meski masih jauh dari versi finalnya, Firefox 3.6 RC sudah dilengkapi kemampuan baru dibandingkan versi sebelumnya yang berguna baik untuk pengguna maupun pengembang. Antara lain mesin JavaScript yang lebih kencang, Personas untuk mengatur tema tampilan, fitur web location, serta open video, audio, dan font.

Tidak seperti versi betanya yang mungkin masih banyak bug dan kelemahan, versi RC sudah lebih aman untuk digunakan untuk aktivitas browsing setiap saat. Lebih dari 70 bug telah diperbaiki dalam lima kali versi beta sebelum dikeluarkannya versi RC ini.

"Sebagai release candidate, berarti sudah stabil dan aman untuk digunakan berselancar di web setiap hari dan menunjukkan fitur-fitur dan konten yang akan tersedia pada versi final," ujar Mozilla dalam blog resminya seperti dilansir situs PC Magazine.

Dalam pernyataannya, Mozilla juga menjamin bahwa 75 persen program ekstensi Firefox sudah bisa berjalan pada Firefox 3.6.
sumber: kompas.com

Nah Bagi yang pengen mencobanya silahkan download lewat link dibawah ini :)
1. Ver. Bahasa English
2. Ver. Bahasa Indonesia

Info tambahan Cara Beriklan di Internet dan Info Harga Handphone Nokia Terbaru .... siapa tahu bermanfaat ...

Related Posts:

  • Tidur Siang Me-reboot Otak Bikin Orang Lebih PintarTidak lama lagi Ujian Nasional (SD,SMP dan SMA) akan dilaksanakan, bagaimana persiapannya? Takut menghadapi ujian nasional? Cobalah tidur siang hari. Studi menemukan tidur siang mampu menyegarkan kemampuan otak untuk belajar.… Read More
  • Penemuan Paku, Yang Diduga Paku Salib YesusPaku yang diperkirakan berasal dari zaman penyaliban Kristus telah ditemukan di sebuah benteng terpencil, diyakini pernah menjadi benteng Knights Templar atau tentara Kristus.Paku sepanjang empat inci itu dianggap salah satu … Read More
  • Ada Gorila Punggung Perak Hidup di Mars?Jika foto yang dimuat dalam The sun benar adanya (seperti terlihat pada gambar), berarti planet Mars memang memiliki kehidupan. Seorang peneliti Nigel Cooper yang telah mempelajari ribuan foto yang diambil NASA menemukan soso… Read More
  • Gadget Yang Dapat Samarkan Bunyi Aneh Di ToiletBanyak orang yang merasa tidak nyaman menggunakan toilet umum dikarenakan malu apabila suara 'aktivitas' di toilet terdengar orang lain. Sekarang jangan merasa risih lagi, karena ada sebuah gadget akan membantu menyamarkan su… Read More
  • Diperkirakan 3 Tahun Lagi Komputer Desktop Akan TergusurMaDeSu= Masa Depan Suram, keberadaan komputer desktop diramalkan bakal menjadi sesuatu yang tidak relevan lagi di masa mendatang. Ramalan tersebut datang dari Google yang percaya bahwa keberadaan komputer desktop akan digusur… Read More

BTemplates.com

Categories

Kamera CCTV Palembang

Popular Posts

Blog Archive