DIKUTIP.COM - Angkot Gaul Padang, sepertinya sedikit aneh terdengar ditelinga kita, dimana sebuah angkot kan di Modifikasi Layaknya Sebuah mobil otomotif yang sangat menaruik, Stiker dan beberapa pernak pernik menghiasi angkot gaul padang ini.
Saat mewawancari salah satu pemilik angkot di Padang, tidak tanggung-tanggung dana yang di keluarkan bisa mencapai saja 10 s.d30 Juta. wow lumayan mahal untuk modifikasi mobil angkot.
Saat mewawancari salah satu pemilik angkot di Padang, tidak tanggung-tanggung dana yang di keluarkan bisa mencapai saja 10 s.d30 Juta. wow lumayan mahal untuk modifikasi mobil angkot.
Ternyata Tradisi ini di Mulai sejak Tahun 2004, dimana modifikasi mobil ternyata akan meingkatkan minat pengguna, untuk meaiki Angkot Gaul ini. selain dengan penampilan yang berbeda terlihat ada TV LCD Touch Screen, Subwover dengan dentuman super besar, kamera TV, MP3 player, MP4 playerKan Aksesoris yang lainnya, membuat berada dalam mobil ini seperti berada dalam ruangan Karaoke.
Pembaca setia dikutip.com pengen tau seperti apa mobilnya berikut beberapa tampilan foto yang menarik Angkot gaul Padang