Biodata 2PM Foto Dan Profil Personil 2PM Boyband Korea. Kalau kamu penggemar musik Kpop atau suka dengan gaya dan penampilan para boyband Korea misalnya Super Junior tentu juga ingin mengetahui boyband-boyband korea lainnya seperti 2PM ini karena itulah kita akan bahas sedikit tentang boyband ini khususnya bagi kamu yang mungkin belum tahu.

2PM merupakan boyband asal Korea Selatan beranggotakan tujuh orang dan saat ini hanya sisa 6 orang karena Jaebeon sebagai salah satu anggotanya resmi mengumumkan telah keluar dari 2PM sejak september 2009, Boyband yang dibentuk dan berada dibawah naungan JYP Entertainment terdiri dari Junsu, Junho, Nichkhun, Taecyeon, Wooyoung, dan Chansung.

Terbentuknya 2PM merupakan hasil dari sebuah audisi ketat yang dilakukan JYP Entertainment dengan pelatihan keras untuk memperoleh hasil sesuai hasil yang di inginkan. Hari hari yang dilalui dalam pelatihan itu dijadikan acara dokumenter bintang baru Hot Blood Men yang ditayangkan Mnet sebuah tv kabel Korea.

Biodata Junsu 2PM

Nama lengkap: Kim Junsu (김준수)
Tanggal lahir: January 15, 1988 (age 21)
Posisi di 2pm: Lead Vocalist
Pendidikan : Broadcasting, Dong-A University

Biodata Nichkhun 2PM

Nama lengkap: Nichkhun Buck Horvejkul
Tanggal lahir: June 24, 1988 (age 21)
Posisi di 2pm: Vocalist
Nama lengkap : Ok Taecyeon (옥택연)
Tanggal lahir: December 27, 1988 (age 20)
Posisi di 2pm: Main Rapper, vocalist
pendidikan: Department of Business Adminstration, Dankook University

Biodata Wooyoung 2PM
Nama lengkap: Jang Wooyoung (장우영)
Tanggal lahir: April 30, 1989 (age 20)
Posisi di 2pm: Vocalist
pendidikan: Broadcasting, Howon University

Biodata Junho 2PM
Nama lengkap: Lee Junho (이준호)
Tanggal lahir: January 25, 1990 (age 19)
Posisi di 2pm: Vocalist
pendidikan: Broadcasting, Howon University

Biodata Chansung 2PM
Nama lengkap: Hwang Chansung (황찬성)
Tanggal lahir: February 11, 1990 (age 19)
Posisi di 2pm: Vocalist, rapper
pendidikan: Broadcasting, Howon University

Biodata Taecyeon 2PM
Nama lengkap: Ok Taecyeon
Tanggal lahir: 27 Desember 1988 (umur 22)
Posisi: rapper utama

Anggota yang sebelumnya berjumlah 13 orang kemudian pilihan pemirsa nantinya membuat 3 anggota dikeluarkan. Kemudian dibagi menjadi 2 sub group yaitu 2AM dan 2PM dimana masing masing enonjolkan kemampuan vokal (2AM) sedangkan 2PM lebih pada kemampuan Dance dan akrobatik. Berita terbaru seputar 2PM yang akan menjadi guru bahasa Korea di Jepang khususnya bagi para penggemarnya dan pemirsa melalui siaran stasiun tv NHK jepang.

Acara tersebut akan mulai tayang pada bulan April mendatang, dalam sebuah acara 2PM’s One Point Korean, Saat jumpa pers, Nickhun personil 2PM yang asal Thailand saat ditanya soal keterlibatannya dalam mengajar bahasa korea bisa saja dianggapnya aneh,namun dia menambahkan agar terampil dalam bahasa korea setidaknya harus sering menulis dan menggunakan bahasa korea, atau semakin mencintai 2PM akan semakin mahir bahasa Korea, ungkap Nickhun sambil bercanda.

BTemplates.com

Categories

Kamera CCTV Palembang

Popular Posts

Blog Archive