• Minggu, November 27, 2011
  • Administrator


Setelah menanti beberapa pekan, akhirnya 'kendaraan impian' milik NASA diluncurkan ke planet Mars.

Seperti yang dikutip dari ST, Curiosity, yang berukuran seperti mobil dan memiliki berat 1 ton tersebut, memiliki fitur sinar laser yang bisa dipakai untuk memotong batuan Mars untuk meneliti struktur maupun kandungan batuannya.

Curiosity juga memiliki tangan robotik, sebuah bor dan 10 perangkat sains lainnya, termasuk dua kamera video. Sensor juga akan memudahkan Curiosity untuk melaporkan ke Bumi mengenai kondisi cuaca di Mars serta tingkat radiasi di atmosfirnya.

Kendaraan yang memiliki nama resmi sebagai Mars Laboratory (MSL) tersebut diluncurkan pada pukul 10:02 pagi waktu setempat, melalui roket Atlas V, untuk memulai misinya selama sembilan bulan di Planet Merah tersebut.
http://m.inilah.com/read/detail/1801080/kendaraan-impian-nasa-resmi-diluncurkan-ke-mars

Related Posts:

  • LOGITECH MINI BOOMBOX; SPEAKER MINI, SUARA BESARUntuk mendapatkan suara yang besar tidak harus berarti sistem speaker yang? digunakan besar juga. Logitech Mini Boombox mungkin menarik bagi orang-orang yang ingin membawa speaker besar bersama mereka. Logitech Mini Boombox a… Read More
  • ASUS ZENBOOK DIKLAIM LEBIH BAIK DARI MACBOOK AIRAsus Zenbook adalah ultrabook super tipis. Mau tak mau, laptop ini kadang dibandingkan dengan salah satu bintang laptop super tipis lainnya, Apple MacBook Air. Pihak Asus pun sesumbar, Zenbook lebih baik dari MacBook Air. "Mi… Read More
  • Jerry Yang (Founder Yahoo!)Semua pengguna internet pasti tau Yahoo. Yah..benar Yahoo adalah situs penyedia layanan email. Yahoo! adalah salah satu merek internet terkemuka, dengan jaringan lalu lintas tertinggi di Internet, siapa orang yang ada dibalik… Read More
  • MELIHAT “HAYABUSA” KERETA PELURU DARI JEPANG SIAP PACU 300 KM PER JAMKereta api peluru terbaru Jepang berhidung lancip, “Hayabusa” atau Falcon, akan memulai debutnya untuk memacu kecepatan 300 kilometer per jam pada Sabtu (5/3).  Kereta dengan teknologi ultra-cepat terbaru ini akan mel… Read More
  • GITAR DIGITAL TOUCH-SCREEN TANPA SENAR !Gitar Digital Merek Kitara memiliki layar multi-touch yang menampilkan 6 jalur senar yang cukup disentuh tanpa perlu anda petik. Harganya diperkirakan sekitar $850. Gitar futuristik yang akan menjadi alat musik masa d… Read More

BTemplates.com

Categories

Kamera CCTV Palembang

Popular Posts

Blog Archive