BERAGAI MERK HELM SNI YANG DI AKUISemoga informasi ini tidak terlalu telat untuk di informasikan kepada pengunjung goceng blog... Karena sejak 1 April lalu Pemerintah telah menerapkan peraturan wajib helm dengan Standar Nasional Indonesia (SNI). Pengendara yang tidak menggunakan helm ber-SNI pun, akan dikenakan denda hingga Rp 250 ribu. Dari pada kena denda 250 rebu, khan lebih baik dibelikan helm terlebih dahulu...

Mengacu kepada Peraturan Pemerintah tersebut, berarti helm yang akan dibeli tentunya yang telah dinyatakan sah (sesuai standar SNI). Berdasarkan informasi dari Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya (mungkin berlaku juga di seluruh Indonesia), melansir beberapa helm yang telah sesuai SNI. Helm-helm yang telah sesuai dengan Standar SNI adalah NHK, GM, VOG, MAZ, MIX, INK, KYT, MDS, BMC, HIU, JPN, BESTI, CROSX, SMI, SHC, OTOKOGI, CABERG, HBC, dan Cargloss Helmet. Helm-helm tersebut diproduksi dan diimpor oleh PT Tara Kusuma Indah, UD Safety Motor, PT Dinaheti Motor Industri, PT Danapersadaraya Motor Industri, PT Mega Karya Mandiri, PT Inplasco, PT Helmindo Utama, serta CV Triona Multi Industri.

Sedangkan helm-helm bermerk terkenal antara lain yang juga ber standar SNI adalah Nolan, Arai, AGV, Shoei, Shark, dan KBC ternyata belum memiliki Standar Nasional Indonesia.

Smoga bermanfaat dan biar tidak kena Tilang...
[nasional.tvone.co.id]

Related Posts:

  • Jakarta Siapkan Jalur SepedaAsyiknya bersepeda, jadi ingat waktu masih kecil selalu jatuh bangun (kaya lagu dangdut aja..). Namun sekarang, banyak orang telah meninggalkan sepeda padahal selain sehat sepeda juga dapat membantu mengurangi polusi udara ya… Read More
  • REMUNERASI POLRI, APAKAH REMUNERASI HANYA SEBATAS MIMPI?Remunerasi Polri - Masih ingat dengan Oppie Andaresta dengan lagu “Andai aku jadi orang kaya”..? Andai…aaaa…aku jadi orang kaya… pengen punya mobil, mewah… lengkap dengan Ac tape dan sopir pribadi…lanjutkan aja terus, khan ti… Read More
  • Bahasa Indonesia-KuBahasa Indonesia…sudah berapa lama kita mengenal dan mempelajari Bahasa indonesia? Dari kecil donk,. Tetapi apa kenyataannya? Banyak diantara kita yang masih belum bisa meng-apliksikannya dengan baik (Termasuk saya juga…heheh… Read More
  • Iuran Sekolah Pake SayurHari gini bayar sekolah pake sayur...memang ini bukan ide gila, tapi ide yang luarrr biasa guna membantu masyarakat ekonomi lemah. Apalagi saat ini masih banyak masyarakat Indonesia yang masih belum dapat mengenyam pendidikan… Read More
  • Demi Prita Mengayuh 20 KMTernyata ada berbagai macam cara yang dilakukan orang orang untuk memberikan dukungan kepada Prita Mulyasari (Koin Untuk Prita) yang telah didenda sebesar Rp 204 juta dalam kasus pencemaran nama baik terhada RS Omni Interna… Read More

BTemplates.com

Categories

Kamera CCTV Palembang

Popular Posts

Blog Archive